PORTAL INFORMASI
PENDAFTARAN MAHASISWA BARU FAKULTAS KEDOKTERAN UNSWAGATI TAHUN 2018
Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Swadaya Gunung Jati (jalur seleksi SPMB) mengingatkan pada seluruh calon pendaftar untuk waspada dan berhati-hati terhadap segala jenis penipuan yang mengatasnamakan Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru Fakultas Kedokteran Unswagati. Tidak ada kegiatan panitia yang tidak diberitahukan sebelumnya. Panitia juga tidak memungut biaya lain selain yang diinformasikan di website resmi ini. Segala kegiatan dan informasi tentang Penerimaan Mahasiswa Baru Fakultas Kedokteran Unswagati akan selalu di publikasikan di website resmi http://spmb.fkunswagati.ac.id/ Segala informasi yang ada di website itu adalah benar dan dipertanggung jawabkan oleh panitia.
JADWAL PENERIMAAN MAHASISWA BARU FAKULTAS KEDOKTERAN UNSWAGATI TAHUN 2018 / 2019
GELOMBANG 1 | |
---|---|
Pendaftaran | 6 November 17 /d 11 Januari 2018 Pkl. 12.00 WIB |
Tes Akademik dan Kesehatan | 13 Januari 2018 Pkl. 07.30 WIB sd. selesai |
Psikotest | 14 Januari 2018 Pkl. 08.00 WIB |
Pengumuman Lulus Tes Akademik, Kesehatan & Psikotes | 24 Januari 2018 |
Wawancara | 27 Januari 2018 |
Pengumuman Final Mahasiswa Diterima | 29 Januari 2018 |
Registrasi Ulang | 30 januari sd 13 Debruari 2018 |
Test TOEFL | menyesuaikan dgn jadwal universitas |
GELOMBANG 2 | |
---|---|
Pendaftaran | 15 Januari s/d 19 April 2018 Pkl. 12.00 WIB |
Tes Akademik dan Kesehatan | 21 April 2018 Pkl. 07.30 WIB sd. selesai |
Psikotest | 22 April 2018 Pkl. 08.00 WIB |
Pengumuman Lulus Tes Akademik, Kesehatan & Psikotes | 2 Mei 2018 |
Wawancara | 9 Mei 2018 |
Pengumuman Final Mahasiswa Diterima | 14 Mei 2018 |
Registrasi Ulang | 15 sd 28Mei 2018 |
Test TOEFL | menyesuaikan dgn jadwal universitas |
GELOMBANG 3 | |
---|---|
Pendaftaran | 23 April sd 26 Juli 2018 Pkl. 12.00 WIB |
Tes Akademik dan Kesehatan | 28 Juli 2018 Pkl. 07.30 WIB sd. selesai |
Psikotest | 29 Juli 2018 Pkl. 08.00 WIB |
Pengumuman Lulus Tes Akademik, Kesehatan & Psikotes | 3 Agustus 2018 |
Wawancara | 8 Agustus 2018 |
Pengumuman Final Mahasiswa Diterima | 10 Agustus 2018 |
Registrasi Ulang | 13 sd 24 Agustus 2018 |
Test TOEFL | menyesuaikan dgn jadwal universitas |
Mahasiswa yang diterima :
Calon Mahasiswa yang memenuhi syarat pendaftaran, Penerimaan
Mahasiswa dilakukan dengan dua Jalur, yaitu jalur umum dan Jalur
Prestasi .
1. JALUR UMUM
Lulus Tes Akademik, Psikotes, Tes Kesehatan (Termasuk tes Buta Warna) dan Narkoba, serta Lulus Wawancara.
2. JALUR PRESTASI
Siswa berprestasi Akademik dengan ketentuan : Nilai Raport
Matematika, Fisika, Biologi, Kimia, Bahasa Inggris minimal Nilai ’85’
dari kelas 10 sd 12 dan siswa non Akademik akan dibebaskan dari tes
Akademik, namun tetap mengikuti Psikotes dan Tes Kesehatan.
detail Infonya bisa di klik di website ini:
http://spmb.fkunswagati.ac.id/
http://spmb.fkunswagati.ac.id/daftar/
http://spmb.fkunswagati.ac.id/
http://spmb.fkunswagati.ac.id/daftar/
CONTACT US : 08572399938 /085723999937 (jam kerja 09.00 sd 15.00 WIB)
SEKRETARIAT PENDAFTARAN
Jalan Terusan Pemuda No.1 A Cirebon 45132 Jawa Barat Indonesia
Telp : 0231-483928
Fax : 0231-488923
email : spmb@fkunswagati.ac.id
SEKRETARIAT PENDAFTARAN
Jalan Terusan Pemuda No.1 A Cirebon 45132 Jawa Barat Indonesia
Telp : 0231-483928
Fax : 0231-488923
email : spmb@fkunswagati.ac.id
Pembayaran registrasi PMB FK-Unswagati hanya bisa dilakukan melalui Teller Bank BNI, dan dilakukan dengan menggunakan metode PAYMENT bukan Transfer Rekening. Adapun prosedurnya adalah sebagai berikut :
- Mendatangi kantor Bank BNI menuju Teller siapkan biaya pendaftaran Rp. 500.000
- Sampaikan nomor Virtual Account yang diperoleh dari website : spmb.fkunswagati.ac.id
- Transaksi Pembayaran Formulir Pendaftaran dilayani diseluruh outlet BNI (Teller). Dengan menunjukkan Virtual Account yang di dapat dari web spmb.fkunswagati.ac.id
- Pastikan transaksi Pembayaran sudah tercetak Validasi/Cap dari teller BNI sesuai dengan contoh.
- Klik menu LOGIN di web spmb.fkunswagati.ac.id, lalu inputkan KODE (pmb-xxxxx) PIN (6 digit contoh : 131000) yang ada di bukti setoran Tunai. setelah berhasil melengkapi biodata dan mengupload persyaratan maka anda dapat mencetak kartu ujian.
- Perhatikan jadwal ujian.
- Selesai
jadwal penerimaan mahasiswa baru fk unswagati, gelombang satu mahasiswa baru fk unswagati, fk unswagati, penerimaan mahasiswa fk unswagati, jadwal pendaftaran fakultas kedokteran unswagati,
penerimaan mahasiswa baru unswagati, pendaftaran fk unswagati 2015, Gelombang dua pendaftaran fk unswagati, fakultas kedokteran menerima mahasiswa baru tahun ajaran 2015, cari jadwal pendaftaran fakultas kedokteran, fakultas kedokteran cirebon, fakultas kedokteran jawa barat, penerimaan mahasiswa fakultas kedokteran, jadwal spmb fakultas kedokteran unswagati, jadwal spmb gelombang 1 fakultas kedokteran unswagati, gelombang 2 pendaftaran fakultas kedokteran unswagati